Lab Klinik
Untitled Document
Laboratorium RSI Siti Rahmah dapat melayani berbagai pemeriksaan sebagai berikut :
HEMATOLOGI |
URINALISA |
- Hemoglobin
- Leukosit
- LED
- Hitung Jenis
- Hematokrit
- Trombosit
- Eritrosit
- Retikulosit
- MCH
- MCV
- MCHC
- Gambaran Darah Tepi
- IT Ratio
- Ferritin
- Golongan Darah
- Golongan Darah + Rhesus
Faal Hemostasis
- Waktu Pembekuan (CT)
- Waktu Pendarahan (BT)
Infeksi Lain
- Tubek TF
- Dengue NS I Antigen
- Malaria
- Mikrofilaria
- Widal
KIMIA KLINIK
Faal Ginjal
- Ureum
- Kreatinin
- Asam Urat
Faal Hati
- SGOT
- SGPT
- Alkali Fhosfatase
- Total Bilirubin
- Bilirubin Direk
- Bilirubin Indirek
- Total Protein
- Albumin
- Glubulin
Elektrolit
- Natrium
- Kalium
- Chlorida
- Calcium
- Analisa Gas Darah
Hepatitis
- HbsAg
Penanda Tumor
- CEA
- PSA
|
- Urine Lengkap
- Sediment
- Protein
- Reduksi
- Bilirubin dan Urobilin
- Nitrit
- Benda Keton
- Protein Benee Jones
- Leptospira Urine
Test Kehamilan
- Plano Tes
Kadar Obat/ Narkoba
- Amphetamine
- Met Amphetamine
- Renzodiazepine
- THC
- Opiat
Analisa Faeces
- Faeces Rutin
- Benzidine Test
Kimia Klinik Diabetes
- Gula Dara Puasa (*)
- Gula Darah 2 Jam PP
- Gula Sewaktu
- HbA1c
- TTGO (*)
Lemak
- Total Cholesterol
- HDL
- LDL
- Trigliserida (*)
Jantung
- CK-MB
IMMUNOLOGI
Endokrin
- T3
- T4
- TSH
- FT4
Analisa Lain
- Analisa Sperma
- Analisa Batu Ginjal
- Analisa Liqour
- Analisa Tran/Exudat
Mikrobilogi
- BTA Serial (I,II,III)
- Gram
- GO
- Trichomonas
- Jamur
- Candida Albican
- Kultur & Uji Kepekaan
- Kultur BTA
- Kultur GO
- Kultur Difteri
|
Radiologi
Untitled Document
Radiologi RSI Siti Rahmah dapat melayani berbagai pemeriksaan sebagai berikut :
- MRI 1,5 T
- CT Scan 128 Slice
- USG 2 Dimensi, 3 Dimensi, 4 Dimensi
- USG tiroid, USG Jantung/ Echocardiography, USG Abdomen
- Electro Encephalography (EEG).
- Spirometri
- Audiometri
- Endoskopi (Gastroskopi dan Kolonoskopi)
- X-Ray Konvensional
- X-Ray Mobile/ portable
- C-Arm
- EKG
- Mammography
- Laparaskopi
- ESWL
- Holminium Laser
- Mesin Phacoemulsifikasi
Fisioterapi
Untitled Document
FASILITAS PELAYANAN FISIOTERAPI RSI SITI RAHMAH
- Micro Wave Diathermi (type BTL-6000)
- Shout Wave Diathermi (type curaplus 970)
- Infra Red Radiasi (merk fisiomobility 3 bola, Merk Verre Et Quartz)
- Traksi (merk Tru Trac 1335)
- Us therapy (merk Intelect)
- Endomed (merk Enraf-nonius)
- Elektro Therapi (Merk Intelect M 2765cs)
- Sepeda Statis (merk X2fit)
- Fibrator (merk advance dan Toitu)
- Kursi therapi (merk richter)
Fisioterapi adalah proses merehabilitasi seseorang agar terhindar dari cacat fisik melalui serangkaian penilaian, diagnosis, perlakuan dan aktifitas pencegahan. Tujuan dilakukannya fisioterapi adalah mengembalikan fungsi tubuh setelah terkena penyakit atau cidera.
Untuk itu, Rumah Sakit Islam Siti rahmah membuka pelayanan fisioterapi dalam rangka menunjang upaya rehabilitasi pasien-pasien yang memerlukan fisioterapi.
Pelayanan Fisioterapi meliputi :
Infra Merah /Infra Red
Fungsi : Mengurangi nyeri, relaksasi otot, meningkatkan suplai darah, dll.
Indikasi :
- Kondisi peradangan sub akut seperti kontusio, sprain, strain otot, trauma, sinovitis
- Non akut seperti arthritis, osteoarthritis, reumathoid arthritis, myalgia, lumbago, neuralgia, neuritis
- Gangguan sirkulasi darah seperti thromboangitis, obliterans, thromboplebitis, raynaud disease, wound
- Persiapan exercise dan massage
Ultra Sound Diathermi (USD)
Fungsi : Meningkatan proses reparasi jaringan secara fisiologis, mengurangi nyeri dengan menormalisasi tonus otot lewat efek sedatif, memperbaiki sistem metabolisme, meningkatan elastisitas jaringan/ mengurangi proses kontraktur jaringan (persiapan terapi latihan)
Indikasi :
- Kondisi peradangan stadium kronis seperti tendinitis, bursitis, sinusitis, rhinitis.
- Kelainan-kelainan pada tulang, sendi dan otot misalnya post traumatik atau rheumatoid arthritis
- Kelainan-kelainan pada syaraf perifer seperti neuropati, neuralgia
Short Wave Diathermi (SWD) dan Micro Wave Diathermi (MWD)
Fungsi : Meningkatan sirkulasi darah, relaksasi otot, meningkatkan kemampuan regenerasi jaringan, pengaruh terhadap syaraf perifer, mengurangi nyeri
Indikasi :
- Kelainan / penyakit pada jaringan tulang, sendi, otot
- Rheumatoid arthritis pada saat tidak aktif sepertinya bursitis, kapsulitis, tendonitis
- Kelainan pada sirkulasi darah seperti neuropati, phantom nyeri, HNP
Interferensial :
Fungsi : mengurangi nyeri pada jaringan yang lebih dalam, memperkuat kontraksi otot, mendidik fungsi otot baru, relaksasi.
Indikasi :
- Keluhan nyeri pada otot, tendon, ligamen, capsul, syaraf
- Keadaan hipertonus
- Kelemahan otot
- Gangguan vegetatif
- Neuralgia
- Ischialgia
- Bronchial neuritis
- Myalgia
- Post trauma dan post operasi seperti kontusio, sprian dan strain
- Artrosis, spondilosis
- Periartritis, bursitis, tendonitis
Faradisasi
Fungsi : memfasilitasi kontraksi otot, mendidik kembali kerja otot, mendidik fungsi otot yang baru, melatih otot-otot paralisis, penguatan dan hipertrofi otot
Indikasi :
- Kelemahan otot
- Neuropraksia
- Kondisi-kondisi radang atau injuri sendi, dimana latihan tidak memungkinkan
- Otot-otot yang mengalami paralisis
Hemodialisa
Kamar Bedah
Gizi
Laundry